Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Ratusan Buruh yang Mengendarai Motor Ramai-ramai Menuju Patung Kuda

Berdasarkan pantauan, ratusan buruh yang tampak mengendarai sepeda motor melintas di Jalan Medan Merdeka Selatan sekira pukul 10.30 WIB

Penulis: Fransiskus Adhiyuda Prasetia
Editor: Imanuel Nicolas Manafe
zoom-in Ratusan Buruh yang Mengendarai Motor Ramai-ramai Menuju Patung Kuda
Tribunnews.com/Fransiskus Adhiyuda Prasetia
Massa buruh yang mengendarakan sepeda motor menuju ke Bundaran Patung Kuda, Jakarta Pusat, bergabung bersama buruh lainnya untuk mengikuti aksi unjuk rasa, Selasa (1/5/2018) 

Laporan Wartawan Tribunnews.com, Fransiskus Adhiyuda

TRIBUNNEWS.COM, JAKARTA - Ratusan buruh yang mengendarai sepeda motor terlihat melintas di jalan Medan Merdeka Selatan, Gambir, Jakarta Pusat, Selasa (1/5/2018).

Berdasarkan pantauan, ratusan buruh yang tampak mengendarai sepeda motor melintas di Jalan Medan Merdeka Selatan sekira pukul 10.30 WIB.

Baca: Konvoi Naik Motor, Massa Buruh FSP LEM SPSI Padati Gedung DPR/MPR

Mereka terlihat membawa sejumlah atribut berupa bendera merah putih serta bendera organisasi buruh lainnya yang diikatkan disebatang kayu.

Sebagian dari mereka juga tampak mengenakan kaus berwarna hijau.

Tujuan mereka terlihat mengarah ke sekitar Patung Kuda untuk berkumpul bersama ribuan buruh lainnya.

Berita Rekomendasi

Baca: FSPASI: Kami Pasti Tidak Pilih Jokowi di 2019

Diketahui, hari memang bertepatan dengan hari Buruh Internasioan atau May Day.

Sementara itu, berdasarkan pantauan di jalan Medan Merdeka Timur sudah tidak bisa dilalui akibat puluhan Bus massa May Day terparkir di jalan.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas