Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Nasib Primata yang Didatangkan dari Afrika setelah Disembur Asap Vape Pengunjung Asal Malang

David lalu mengunggah surat permintaan maafnya terhadap pengelola Jatim Park 2 melalui akun Instagram miliknya, @davidapec.

Penulis: Eleonora Padmasta Ekaristi Wijana
zoom-in Nasib Primata yang Didatangkan dari Afrika setelah Disembur Asap Vape Pengunjung Asal Malang
Instagram Doniherdaru
Nasib Primata Batu Secret Zoo 

TRIBUNNEWS.COM - Primata berjenis Red-tailed Guenon asal Afrika di Batu Secret Zoo, Jatim Park 2, Kota Batu, Jawa Timur harus dikarantina setelah disembur asap vape oleh David, pengunjung asal Malang.

Satwa primata itu akan dikarantina selama dua sampai tiga hari hingga kondisinya normal.

"Kalau kondisinya sudah normal dan tidak masalah kita kembalikan lagi," kata Agus, General Manager Jatim Park 2, di komplek Jatim Park 2, Kota Batu usai mendapatkan permintaan maaf dari pelaku, Senin (30/7/2018).

Tribun-Video.com melansi Kompas.com, Senin (30/7/2018), saat ini pihak Jatim Park 2 sedang melakukan observasi.

Menurut penuturan Agus, terlalu banyak asap secara umum dapat berdampak pada paru-paru satwa.

SIMAK VIDEO DAN BERITA SELENGKAPNYA DI SINI >>

Berita Rekomendasi
Sumber: Kompas.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas