Foto-foto Wapres JK Saat Meninjau Lokasi Bencana Banjir di Sulawesi Selatan
Jembatan tersebut terletak di Desa Moncongloe, Kecamatan Manuju, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Editor: Malvyandie Haryadi
TRIBUNNEWS.COM, MAKASSAR - Wakil Presiden RI Jusuf Kalla tampak meninjau lokasi robohnya jembatan yang menghubungkan antara Desa Tanakaraeng, Desa Moncongloe serta Kecamatan Parangloe, pada Minggu (27/1/2019).
Jembatan tersebut terletak di Desa Moncongloe, Kecamatan Manuju, Kabupaten Gowa, Sulawesi Selatan.
Saat meninjau jembatan tersebut, JK tampak didampingi sejumlah menteri terkait, diantaranya Menteri Sosial Agus Gumiwang Kartasasmita, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Basuki Hadimuljono, serta Kepala Badan Nasional Penanggulangan Bencana Doni Monardo.
Baca: Foto Kakek dan Nenek Lalu Singgung Soal Restu, Fifi Lety Ungkap Perceraian Veronica Tan-Ahok
Baca: Bertolak ke Makassar, Wapres Tinjau Lokasi Terkena Banjir
Berikut foto-foto peninjauan lokasi jembatan di Kabupaten Gowa.