SSCASN BKN Bisa Diakses, Simak Jadwal Pendaftaran PPPK/P3K 2019, Syarat dan Formasinya
SSCASN BKN bisa Diakses Sabtu (9/2/2019), simak jadwal pendaftaran PPPK/P3K 2019, syarat dan formasinya.
Editor: Suut Amdani
TRIBUNNEWS.COM - Portal resmi SSCASN BKN hari ini sudah bisa diakses, Sabtu (9/2/2019).
Sebelumnya, situs sscasn.bkn.go.id tidak bisa diakses hingga Jumat Siang oleh calon pelamar.
Dikutip dari laman resmi sscasn.bkn.go.id, berikut beberapa hal yang harus diketahui terkait seleksi PPPK/P3K 2019 fase pertama:
Baca: Jadwal Lengkap PPPK/P3K Mulai dari Registrasi Online di sscasn.bkn.go.id sampai Pengumuman Akhir
1. Jadwal Lengkap Seleksi
Seleksi akan berlangsung di 540 kabupaten/kota seluruh Indonesia.
- Pengumuman Penerimaan P3K: 8-16 Februari 2019
- Cek Data Peserta dan Verifikasi: 8-16 Februari 2019
- Pendaftaran peserta: 10-16 Februari 2019
- Verifikasi Administrasi: 10-17 Februari 2019
- Penetapan Lokas Ujian dan Penggunaan CAT UNBK Kemendikbud: 12-14 Februari 2019
- Pengumuman Hasil Verifikasi Administrasi PEMDA melalui aplikasi BKN: 18 Februari 2019
- Serah Terima data peserta yang sudah Valid dari BKN ke UNBK: 18 Februari 2019
- Pengaturan Jadwal dan Tempat Tes: 15-19 Februari 2019
- Pengumuman Jadwal dan Tempat Tes: 19 Februari 2019
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.