Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Selamat Hari Pramuka 14 Agustus, Fakta Tentang Sejarah Hari Pramuka di Indonesia dan Dunia

Hari Pramuka diperingati tepat tanggal 14 Agustus, yuk simak fakta-fakta tentang sejarah Pramuka di Indonesia dan dunia.

Editor: Mohammad Rifan Aditya
zoom-in Selamat Hari Pramuka 14 Agustus, Fakta Tentang Sejarah Hari Pramuka di Indonesia dan Dunia
Kompas.com
Anak-anak semangat membara dalam gerakan Pramuka 

Hari Pramuka diperingati tepat tanggal 14 Agustus, yuk simak fakta-fakta tentang sejarah Pramuka di Indonesia dan dunia.

TRIBUNNEWS.COM - Hari Pramuka diperingati tepat pada tanggal 14 Agustus.

Pramuka di Indonesia sendiri telah dibentuk sejak tahun 1961.

Sedangkan, sejarah Pramuka di dunia telah dimulai sejak awal abad 20. 

Pramuka atau Praja Muda Karana juga biasanya menjadi kegiatan ekstrakulikuler di bangku SD, SMP dan SMA/SMK.

TribunStyle rangkum dari berbagai sumber, berikut fakta-fakta terkait sejarah Pramuka di Indonesia dan dunia.

Sejarah Pramuka di Indonesia

BERITA REKOMENDASI

Cikal bakal pramuka di Indonesia berasal dari organisasi Nederlandsche Padvinders Organisatie (NPO) bentukan Belanda pada tahun 1912.

Istilah Padvinders merupakan istilah organisasi Pramuka yang berada di Belanda.

Sejumlah tokoh nasional kemudian mengubah istilah Padvinders menjadi Pandu atau Kepanduan. Halaman 2 =========>

Sumber: TribunStyle.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas