Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Keliling Ibu Kota Baru di Penajam Kaltim, Aiman Kaget Lihat Papan Rawan Buaya, Bupati: Kita Teman

Tim AIMAN sempat diajak berkeliling oleh Bupati Penajem Paser Utara, Abdul Gafur Masud ke Jembatan Pulau Balang, lihat apa yang ditemukan.

Editor: Lailatun Niqmah
zoom-in Keliling Ibu Kota Baru di Penajam Kaltim, Aiman Kaget Lihat Papan Rawan Buaya, Bupati: Kita Teman
TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN
Foto udara kawasan Jalan Samboja - Semoi, Kecamatan Samboja, Kabupaten Kutai Kartanegara Kalimantan Timur yang menjadi lokasi Ibu Kota yang baru, Senin (26/8/2019). Lokasi yang menjadi pusat Pemerintahan Republik Indonesia akan terletak di sebagian kawasan Penajam Paser Utara, dan sebagian di wilayah Kutai Kartanegara. TRIBUN KALTIM/FACHMI RACHMAN 

TRIBUNNEWS.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) barus saja mengumumkan pemindahan ibu kota baru ke Kalimantan Timur.

Wilayah ibu kota tepatnya berada di Kabupaten Kutai Kartanegara dan Kabupaten Penajam Paser Utara.

Menjadi ibu kota baru, Tim AIMAN Kompas TV lantas menelisik daerah Penajam Paser Utara.

Tim AIMAN sempat diajak berkeliling oleh Bupati Penajam Paser Utara, Abdul Gafur Masud ke Jembatan Pulau Balang.

Jembatan Pulau Balang menghubungkan Kota Samarinda, Balikpapan, serta Penajam Paser Utara.

Sebelum menuju ke Jembatan Pulau Balang, Tim AIMAN diharuskan menggunakan speedboat untuk sampai ke sana.

Baca: Sandiaga Uno: Apakah Pemindahan Ibu Kota Sebanding dengan Biaya yang Dikeluarkan?

Namun, ada hal cukup menarik saat momen antara Aiman Witjacksono sebagai pembawa acara dan Abdul Gafur Masud hendak naik ke speedboat.

Berita Rekomendasi

Aiman kaget melihat di tempat menunggu speedboat terdapat papan peringatan bahwa daerah tersebut masih rawan buaya.

"Ini Pak Bupati saya juga agak takut-takut juga nih karena di situ ada 'perhatian bahaya buaya dangerous crocodile'," ungkap Aiman sambil menunjuk papan peringatan.

Pada papan peringatan terdapat imbauan untuk orang yang melintas menggunakan jaket.

BACA SELENGKAPNYA>>>

Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas