Datang ke Kupang, Ahok Cerita Soal Ritual Warga Setempat Saat Dirinya Mendekam di Bui: Terima Kasih
Mantan Gubernur DKI Jakarta, Ahok alias BTP berkunjung ke Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur (NTT).
Editor: tribunjakarta.com
TRIBUNJAKARTA.COM - Mantan Gubernur DKI Jakarta, Ahok alias BTP berkunjung ke Kota Kupang, Nusa Tenggara Timur.
Selama berada di Kupang, Ahok berserta politikus PDI Perjuangan yang lain mengunjungi beberapa tempat.
Diwartakan sebelumnya, Ahok sempat mengaku diberikan tugas khusus oleh Ketua Umum PDI Perjuangan, Megawati Soekarnoputri.
TONTON JUGA
Ahok menjelaskan, saat ini dirinya tengah menghabiskan waktu dengan urusan petani di Nusa Tenggara Timur (NTT) dan sebagai pengajar di sekolah politik PDI Perjuangan.
"Saya akan banyak waktu urusan petani di NTT. Ibu Ketum kasih tugasnya jelas, tidak ke mana-mana selain NTT dan sebagai pengajar. Ibu Mega bukan sembarangan kasih tugas," ujar Ahok dikutip TribunJakarta.com dari Kompas.com.
"Sampai saat ini tidak ada perintah untuk menjadi kepala daerah, tidak ada. Tidak ada rencana ke arah situ. NTT akan panjang kalau bicara tentang pertanian, peternakan dan lain-lain. Saya lebih fokus membantu di daerah NTT. Tapi tidak jadi gubernur NTT juga. Nanti malah salah paham lagi," imbuhnya.
Sesampainya di Kupang, Ahok disambut hangat oleh warga setempat.
• Diterpa Isu Video Syur, Gisella Anastasia Curhat Malah Diperlakukan Begini Oleh Teman: Aku Nangis
TONTON JUGA
Sambil mengenakan kain khas NTT, Ahok mengucapkan terima kasih kepada seluruh warga yang telah mendoakannya.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.