Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Waketum Gerindra Akui Wajar Ada Kecurangan di Pilpres 2019, Satu Studio Tertawa

Wakil Ketua Umum Gerindra, Arif Poyuono membuat satu studio Mata Najwa tertawa lantaran mengakui adanya tindak kecurangan pada Pilpres 2019.

Editor: Rekarinta Vintoko
zoom-in Waketum Gerindra Akui Wajar Ada Kecurangan di Pilpres 2019, Satu Studio Tertawa
Live Mata Najwa Trans7
Adian Napitulu (dua dari kiri) dan Aboe Bakar (tiga dari kanan) saat di Mata Najwa. 

TRIBUNNEWS.COM - Wakil Ketua Umum Gerindra, Arif Poyuono membuat satu studio Mata Najwa tertawa.

Bahkan, sejumlah bintang tamu yang hadir seperti politisi Partai Nasdem, Irma Suryani Chaniago, politisi PDIP Adian Napitupulu, hingga pengamat politik Yunarto Wijaya terpingkal.

Dikutip TribunWow.com dari channel YouTube Najwa Shihab pada Kamis(24/10/2019), Arif Poyuono menjelaskan bahwa Prabowo Subianto yang kini menjadi Menteri Pertahanan memang berniat untuk rekonsiliasi dengan Presiden Joko Widodo (Jokowi).

Sedangkan pada Pemilihan Presiden 2019 lalu, persaingan Prabowo dengan Jokowi terjadi cukup sengit sejak 2014.

"Kebenarannya yang pasti begini, ketika hasil Pilpres diumumkan," kata Arif.

Namun, Najwa menyinggung persaingan bahkan terjadi setelah Pilpres selesai.

Gerindra sempat tidak menerima hasil quick count atau penghitungan cepat.

Berita Rekomendasi

"Kan bilangnya curang, menang klaim sendiri," singgung Najwa.

Namun, Arif mengatakan itu terjadi sebelum pengumuman resmi dari Mahkamah Konstitusi (MK).

"Curang dan menang kan setelah diumumkan," katanya.

BACA SELENGKAPNYA >>>

Sumber: TribunWow.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas