Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

12 Calon Wakil Menteri Merapat ke Istana, Wahyu Sakti Trenggono hingga Angela Tanoesoedibjo

Menjelang pelantikan wakil menteri kabinet Indonesia Maju, terlihat sejumlah calon wakil menteri datang ke Istana pada Jumat (25/10/2019) pagi.

Editor: Rohmana Kurniandari
zoom-in 12 Calon Wakil Menteri Merapat ke Istana, Wahyu Sakti Trenggono hingga Angela Tanoesoedibjo
Tribunnews.com/Seno Tri Sulistiyono
Mantan Bendahara TKN Jokowi-Ma'ruf, Wahyu Sakti Trenggono. 

TRIBUNNEWS.COM - Presiden Joko Widodo (Jokowi) akan melantik sejumlah wakil menteri Kabinet Indonesia Maju pada Jumat 25 Oktober 2019 pukul 14.00 WIB.

Menjelang pelantikan wakil menteri kabinet tersebut, terlihat sejumlah calon wakil menteri datang ke Istana pada Jumat pagi ini.

Dipantau dari siaran KompasTV, terlihat beberapa calon menteri datang satu per satu.

Adapun latar belakang para calon wakil menteri tersebut berasal dari berbagai kalangan mulai dari kalangan  profesional, partai politik hingga ada juga relawan Joko Widodo Maruf Amin saat Pilpres 2019 lalu.

Hingga saat ini belum diketahui pasti terkait pos kementerian apa yang akan ditempati oleh para calon wakil menteri tersebut.

Ada kemungkinan juga satu kementerian akan diisi lebih dari satu wakil menteri.

Berikut daftar 12 calon wakil menteri yang dipanggil ke Istana pagi ini.

Berita Rekomendasi

1. Budi Gunadi Sadikin, Direktur Utama Inalum

2. Wahyu Sakti Trenggono, Bendahara TKN Jokowi Maruf

3. Zainut Tauhid, Politisi Partai Persatuan Pembangunan

BACA SELENGKAPNYA>>>>>>>>>>>>>>

Sumber: Tribun Ternate
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas