Hari Guru Nasional 25 November, Berikut Sejarah hingga Daftar Ucapan Sambut Hari Guru
Peringatan Hari Guru setiap negara pun berbeda-beda. Berbagai ucapan Hari Guru pun diberikan kepada 'Pahlawan Tanpa Tanda Jasa' ini.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Ayu Miftakhul Husna
TRIBUNNEWS.COM - Peringatan Hari Guru Nasional jatuh pada 25 November, berikut kumpulan ucapan dan sejarahnya untuk memperingati hari guru.
Pada tanggal 25 November 1945 juga sekaligus menjadi hari jadi Persatuan Guru Republik Indonesia (PGRI).
Di Indonesia, ketika peringatan Hari Guru sejumlah sekolah melaksanakan upacara.
Peringatan Hari Guru Nasional setiap negara pun berbeda-beda.
Berbagai ucapan Hari Guru pun diberikan kepada 'Pahlawan Tanpa Tanda Jasa' ini.
Berikut beberapa ucapan Hari Guru dalam bahasa Inggris dikutip oleh Tribunnews.com (24/11/2019) dari yourselfquotes.com:
“Without you, we would have been lost. Thank you, teacher, for guiding us, inspiring us And making us what we are today.” - Happy Teacher’s Day
(Tanpa kamu, kita akan tersesat. Terima kasih, guru, karena membimbing kami, menginspirasi kami, dan menjadikan kami seperti sekarang ini. - Selamat Hari Guru)
“You accepted the challenge to teach me and I accepted the challenge to learn.” - Happy Teacher’s Day
(Anda menerima tantangan untuk mengajar saya dan saya menerima tantangan untuk belajar. - Selamat Hari Guru)
“A good teacher can inspire hope, ignite imagination and instill the love of learning.” - Happy Teacher’s Day
(Seorang guru yang baik dapat menginspirasi harapan, menyalakan imajinasi dan menanamkan cinta belajar. - Selamat Hari Guru)
“Without you, we would have been lost. Thank you, teacher, for guiding us, inspiring us And making us what we are today.” - Happy Teacher’s Day
(Tanpa kamu, kita akan tersesat. Terima kasih, guru, karena membimbing kami, menginspirasi kami, dan menjadikan kami seperti sekarang ini. - Selamat Hari Guru)