Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Berminat Daftar Tamtama 2020? Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id

Berminat Daftar Tamtama Brimob dan Polair 2020? Simak Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in Berminat Daftar Tamtama 2020? Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id
https://penerimaan.polri.go.id/
Berminat Daftar Tamtama Brimob dan Polair 2020? Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id 

TRIBUNNEWS.COM - Kepolisian Negara Republik Indonesia telah membuka penerimaan anggota Akademi Kepolisian (Akpol), Bintara Polri, dan Tamtama untuk angkatan tahun 2020.

Tamtama merupakan golongan pangkat ketentaraan dan kepolisian yang paling rendah, mulai dari Prajurit Dua/Kelasi Dua/Bhayangkara Dua sampai Kopral Kepala/Ajun Brigadir Polisi.

Pangkat ini biasanya merujuk kepada para anggota Prajurit garis paling depan dalam kesatuan militer dan sebagai unsur inti dari sebuah pasukan tempur.

Dikutip dari penerimaan.polri.go.id, Rabu (11/3/2020) pendaftaran Tamtama Polri 2020 telah dibuka sejak tanggal 7 Maret sampai dengan 23 Maret 2020.

Rekrutmen ini merupakan penerimaan calon Tamtama Polri untuk menjadi Tamtama Polri dengan pangkat Bhayangkara Dua (Bharada) melalui pendidikan pembentukan Tamtama Polri.

Berminat Daftar Tamtama Brimob dan Polair 2020? Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id
Berminat Daftar Tamtama Brimob dan Polair 2020? Ini Syarat dan Cara Pendaftarannya, Akses Link penerimaan.polri.go.id (https://penerimaan.polri.go.id/)

Tamtama Polri 2020 dibagi menjadi dua, yakni Tamtama Brimob dan Tamtama Polair.

Tamtama yang dibutuhkan sejumlah 400 orang, terdiri dari 330 orang Tamtama Brimob dan 100 orang Tamtama Polair.

Berita Rekomendasi

Nantinya pendidikan Tamtama Polri akan dilaksanakan selama lima bulan.

Untuk Tamtama Brimob di Pusdik Brimob Watukosek Jawa Timur.

Sementara Tamtama Polair di Pusdik Polair Pondok Dayung Tanjung Priok, Jakarta Utara.

Berikut ini Tribunnews.com rangkum syarat dan tata cara pendaftaran Tamtama Polri 2020, dikutip dari laman penerimaan.polri.go.id, Rabu (11/3/2020).

Syarat pendaftaran Tamtama Brimob dan Tamtama Polair:

1. Warga negara Indonesia.

2. Beriman dan bertakwa kepada Tuhan Yang Maha Esa.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas