Cara Dapat Token Listrik Gratis PLN untuk 450 VA, Tidak Semua 900 VA Diskon 50 Persen
PT PLN (Persero) telah menyiapkan cara untuk mendapatkan listrik gratis untuk pelanggan prabayar golongan 450 VA dan diskon untuk golongan 900 VA.
Penulis: Siti Nurjannah Wulandari
Editor: Ayu Miftakhul Husna
![Cara Dapat Token Listrik Gratis PLN untuk 450 VA, Tidak Semua 900 VA Diskon 50 Persen](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/pemerintah-bebaskan-biaya-tarif-listrik-450-va-dan-900-va-diskon_20200401_151846.jpg)
Tribunnews/JEPRIMA
Warga saat melakukan pengecekan token listrik prabayar di Rumah Susun Bendungan Hilir, Jakarta Pusat, Rabu (1/4/2020). Pemerintah akan membebaskan biaya untuk pelanggan listrik 450 VA selama tiga bulan ke depan sedangkan untuk pelanggan listrik 900 VA akan mendapatkan keringanan berupa potongan harga sebesar 50 persen. Tribunnews/Jeprima
4. Token Gratis akan ditampilkan di layar
5. Masukkan Token Gratis tersebut ke meteran yang sesuai dengan ID Pelanggan
Melalui WhatsApp
1. Chat WhatsApp ke 08122-123-123 , ikuti petunjuk, salah salah satunya masukkan ID Pelanggan.
2. Setelah itu, token gratis akan muncul
3. Masukkan Token Gratis tersebut ke meteran sesuai ID Pelanggan
Menurut arahan PLN, tidak semua golongan 900 VA mendapatkan diskon.
Baca: K-Link Gelar Peduli Covid-19: Terapkan WFH Hingga Beri Diskon Produk Imunitas
![Ilustrasi listrik PLN.(dok PLN)](https://cdn-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/ilustrasi-listrik-plndok-pln.jpg)
Berita Rekomendasi
Berikut kode yang mendapat gratis dan diskon :
- R1/450 VA (Gratis)
- R1T/450 VA (Gratis)
- R1/900 VA (Diskon)
- R1T/900 VA (Diskon)
Sementara kode 900 VA yang tidak mendapatkan diskon 50 persen yakni :
- R1M/900 VA (Kode Mampu)