Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

3 Langkah Mudah Daftar Kartu Pra Kerja di dashboard.prakerja.go.id, Siap-siap Dapat Rp 3,55 Juta

Pendaftaran dilakukan di laman dashboard.prakerja.go.id. Dengan mengikuti 3 langkah mudahnya, bersiap-siaplah untuk dapat Rp 3,55 juta!

Penulis: Miftah Salis
Editor: Wulan Kurnia Putri
zoom-in 3 Langkah Mudah Daftar Kartu Pra Kerja di dashboard.prakerja.go.id, Siap-siap Dapat Rp 3,55 Juta
Surya/Ahmad Zaimul Haq
Posko pendampingan pendaftaran program Kartu Prakerja yang disediakan Pemprov Jatim di Kantor Dinas Tenaga Kerja dan Transmigrasi Jatim didatangi banyak pencari kerja terutama mereka yang terdampak pandemi virus corona atau Covid-19, di Kota Surabaya, Jawa Timur, Senin (13/4/2020). Para pekerja yang dirumahkan, pekerja yang terkena PHK, maupun para pencari kerja yang terkendala untuk mendaftar mandiri lewat gadget maupun perangkat mandiri, bisa mendapatkan pendampingan dengan mendatangi Posko Pendampingan yang disiapkan di 56 titik layanan di seluruh Jawa Timur. Surya/Ahmad Zaimul Haq 

Mengutip dari informasi di akun Instagram @prakerja.go.id, hingga Selasa (14/4/2020) pukul 14.00 WIB, terdapat 3.900.000 orang yang sudah mendaftar.

Sebanyak 1.140.000 peserta sudah menyelesaikan proses pendaftaran.

Ada sejumlah langkah yang harus diikuti oleh peserta untuk mendaftar Kartu Pra Kerja.

Langkah untuk mendaftar cukup mudah dan tak butuh banyak berkas.

Cukup siapkan email dan KTPmu.

Baca: Jokowi: Kita Harus Bicara Apa Adanya, Pertumbuhan Ekonomi Akan Terkoreksi Cukup Tajam

Berikut ini 3 langkah mudah mendaftar Kartu Pra Kerja dikutip Tribunnews dari informasi di akun Instagram @prakerja.go.id.

BERITA TERKAIT

1. Buat akun Kartu Pra Kerja

- Masuk ke situs prakerja.go.id, lalu pilih menu Daftar Sekarang

- Anda akan diarahkan ke laman dashboard.https://dashboard.prakerja.go.id/

- Masukkan nama lengkap, alamat email dan password

- Cek email untuk konfirmasi akun

- Setelah berhasil, kembali ke website

2. Isi data diri

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas