Jawaban Bagaimana Metode Pemasaran saat Membangun Usaha Kaus Tie Dye? TVRI SMA Jumat, 15 Mei 2020
Simak jawaban bagaimana metode pemasaran saat membangun usaha kaus Tie Dye? TVRI SMA.
Penulis: Yurika Nendri Novianingsih
Editor: Whiesa Daniswara
Bisa juga dengan cara meminta bantuan teman-teman untuk memasarkan produk dengan memberikan komisi di setiap penjualannya.
Soal ketiga
Jelaskan apa yang harus dipertimbangkan sebelum membuka usaha di bidang furnitur berbahan dasar jati belanda!
Jawaban:
Hal- hal yang perlu dipertimbangkan sebelum membuka usaha furnitur berbahan Jati Belanda:
- Awali dengan sesuatu yang kita cintai
- Luangkan waktu untuk mengenali pasar
- Temukan pasar yang sesuai dengan produk yang kita buat
- Tentukan lokasi untuk menampilkan produk kita
- Perlahan menjalankan bisnis lebih baik, jika tidak memiliki anggaran yang cukup.
*Disclaimer: kunci jawaban ini hanya sebagai pegangan orang tua dalam mengoreksi pekerjaan anak.
Jadwa TVRI Belajar dari Rumah, Jumat (15/5/2020):
08.00 - 08.30 WIB PAUD dan Sederajat
Jalan Sesama: Berputar dan Terus Berputar