Jawaban Soal Apa Saja yang Harus Kita Lakukan di Masa New Normal, Belajar dari Rumah SD Kelas 1-3
Pertanyaan 'apa saja yang harus kita lakukan di masa new normal atau kebiasaan baru?' ada dalam materi Belajar dari Rumah untuk siswa SD kelas 1-3.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Muhammad Nursina Rasyidin
YOUTUBE.COM/Majalah Bobo
Pertanyaan 'apa saja yang harus kita lakukan di masa new normal atau kebiasaan baru?' ada dalam materi Belajar dari Rumah untuk siswa SD kelas 1-3.
'Halo, nama saya Jovan. Saya lahir di Bandung, 15 Januari 2013. Sekarang saya tinggal di Jalan Semangka nomor 12, Bandung.
Ayah saya sehari-hari bekerja sebagai dokter, sedangkan ibu saya di rumah menjaga adik.
Saya senang menggambar. Saya punya cita-cita menjadi dokter seperti ayah saya.'
Disclaimer: Kunci jawaban ini hanya sekadar pegangan untuk orangtua mengoreksi jawaban anak.
Berikut daftar link live streaming untuk menonton Belajar dari Rumah di TVRI:
Berita Rekomendasi
Berikut jadwal dan materi Belajar dari Rumah TVRI, Senin 13 Juli 2020, dilansir siaran pers Kemendikbud:
1. Pukul 08.00 - 08.30 WIB
Materi PAUD & Sederajat
Panduan Pembelaajaran di Tahun Ajaran 2020/2021 di Masa Pandemi Covid-19
2. Pukul 08.30 - 09.00 WIB
Materi SD Kelas 1- 3 dan Sederajat