Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Profil Komut Baru Kimia Farma Pilihan Erick Thohir: Pensiunan Perwira Tinggi TNI, 'Orang' Terawan

Alexander Kaliaga Ginting resmi menjadi Komisaris Utama (Komut) PT Kimia Farma, Tbk, ia tak jauh-jauh dari nama Menteri Kesehatan Terawan

Penulis: Facundo Chrysnha Pradipha
Editor: Muhammad Renald Shiftanto
zoom-in Profil Komut Baru Kimia Farma Pilihan Erick Thohir: Pensiunan Perwira Tinggi TNI, 'Orang' Terawan
istimewa
Staff khusus Menteri Kesehatan dr Alexander K Ginting S Sp.P FCCP berbincang dengan CEO dari Gavi, Seth Berkeley 

Sebagai gantinya, para pemegang saham menunjuk Alexander Kaliaga Ginting menjadi Komisaris Utama Kimia Farma.

Baca: Pertamina Kolaborasi dengan Kimia Farma Tekan Impor Bahan Baku Farmasi

Alexander merupakan Staf Khusus Menteri Kesehatan Bidang Pembangunan dan Pembiayaan Kesehatan.

Dia juga merupakan purnawirawan TNI berpangkat Brigadir Jenderal.

Selain itu, dalam RUPST tersebut juga mengangkat Musthofa Fauzi sebagai Komisaris Independen menggantikan Wahono Sumaryono.

Adapun susunan dewan direksi Kimia Farma pada RUPST kali ini tak mengalami perubahan.

Dengan perubahan ini, maka saat ini susunan dewan komisaris PT Kimia Farma Tbk sebagai berikut:

Komisaris Utama: Alexander Kaliaga Ginting
Komisaris: Subandi
Komisaris: Chrisma Aryani Albandjar
Komisaris Independen: Nurrachman
Komisaris Independen: Musthofa Fauzi

Berita Rekomendasi

(Tribunnews.com/ Chrysnha/Kompas.com/ Akhdi Martin Pratama)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas