Jusuf Kalla Ungkap Beda Cara SBY dan Jokowi Atasi Masalah, Ada yang Ringkas dan Suka Rapat
Meski pernah menjadi wakil keduanya, Jusuf Kalla hanya memaparkan karakter SBY dan Jokowi dalam mengambil keputusan.
Editor: TribunnewsBogor.com
TRIBUNNEWS.COM -- Jusuf Kalla mengungkap beda karakter Susilo Bambang Yudhoyono ( SBY ) dengan Jokowi dalam mengambil keputusan.
Jusuf Kalla tak memilih antar SBY dan Jokowi mana yang terbaik.
Meski pernah menjadi wakil keduanya, Jusuf Kalla hanya memaparkan karakter SBY dan Jokowi dalam mengambil keputusan.
Menurut Jusuf Kalla dari di antara mereka bisa mengambil keputusan lebih cepat.
Pernyataan Jusuf Kalla terungkap ketika ditanya oleh Helmy Yahya.
Kepada Helmy Yahya, Jusuf Kalla menceritakan perjalanan karir politiknya.
"yang saya baca bapak berbisnis luar biasa, tapi politik tetap ya pak," kata Helmy Yahya ke Jusuf Kalla dikutip TribunnewsBogor.com dari akun Youtube Helmy Yahya Bicara.
Jusuf Kalla bercerita perjalanan politiknya berawal ketika diminta mewakili daerahnya untuk menjadi anggota DPR.
"politik waktu zaman dulu saya hanya anggota DPR, jadi politiknya sambil lalu sebenarnya,
mewakili daerah," kata Jusuf Kalla.
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.