Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pengacara Hotman Paris Hutapea Buka Suara: UU Cipta Kerja Berita Bagus Untuk Buruh dan Pekerja

Ia menyebut bahwa UU Cipta Kerja adalah berita bagus untuk para buruh dan pekerja, melalui akun Instagram resminya, Kamis (15/10/2020).

Editor: Melia Istighfaroh
zoom-in Pengacara Hotman Paris Hutapea Buka Suara: UU Cipta Kerja Berita Bagus Untuk Buruh dan Pekerja
Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S
Hotman Paris Hutapea 

TRIBUNNEWS.COM - Pengacara kondang Hotman Paris Hutapea buka suara mengenai Undang-Undang (UU) Cipta Kerja.

Hal yang menjadi sorotan Hotman adalah persoalan pesangon dalam omnibus law.

Ia menyebut bahwa UU Cipta Kerja adalah berita bagus untuk para buruh dan pekerja.

Dikutip dari Kompas.com, Hotman menyebut di dalam UU Cipta Kerja terdapat pasal yang menyebutkan bila pemberi kerja tidak membayar uang pesangon sesuai ketentuan, maka akan dianggap telah melakukan tindak pidana kejahatan dan ancaman hukuman empat tahun penjara.

"Pasti majikan kalau di LP (laporan kepolisian), kalau dibuat laporan polisi ke kepolisian mengenai uang pesangon bakal buru-buru membayar uang pesangon," ujar Hotman.

Hotman Paris beri kritikan pedas soal pasal kontroversial di RKUHP. Ia menyebut RKUHP teraneh dan tidak masuk akal.
Hotman Paris beri kritikan pedas soal pasal kontroversial di RKUHP. Ia menyebut RKUHP teraneh dan tidak masuk akal. (Kompas.com)

Halaman selengkapnya >>>

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunnewsWiki
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas