Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 1442 H di Kota Denpasar, Lengkap Disertai Bacaan Niat Puasa
Simak jadwal imsak dan buka puasa Ramadhan 2021 wilayah Kota Denpasar, Bali lengkap disertai doa niat puasa dan berbuka puasa.
Penulis: Shella Latifa A
Editor: Arif Fajar Nasucha
TRIBUNNEWS.COM - Simak jadwal imsakiyah dan buka puasa Ramadhan 1442 Hijriyah untuk kawasan Kota Bali, Denpasar.
Hingga kini, diketahui pemerintah belum menetapkan tanggal 1 Ramadhan 1442 Hijriyah.
Kendati demikian, pihak PP Muhammadiyah telah menetapkan 1 Ramadhan 1442 Hijriyah jatuh pada 13 April 2021 mendatang.
Terkait hal itu, Tribunnews merangkum jadwal imsakiyah dan buka puasa bulan Ramadhan 2021, khusus Kota Denpasar, Bali berdasarkan laman resmi Direktorat Jendral Bimbingan Masyarakat Islam Kementerian Agama (Kemenag).
Baca juga: DOWNLOAD Jadwal Imsakiyah Ramadhan 2021/1442 H se-Indonesia, Puasa Mulai Selasa 13 April 2021
Baca juga: Jadwal Imsakiyah dan Buka Puasa Ramadhan 1442 H Kabupaten Mamuju, Dilengkapi Bacaan Niat Puasa
Berikut jadwal imsakiyah dan buka puasa Ramadhan 2021 untuk Kota Denpasar, Bali, dikutip dari bimasislam.kemenag.go.id:
1 Ramadan 1442 H
IMSAK 04:56
SUBUH 05:06
TERBIT 06:19
DUHA 06:46
ZUHUR 12:23
ASAR 15:42
MAGRIB 18:21
ISYA' 19:30
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.