Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Nasib 5 Warga Indonesia Penghina Palestina, Dikeluarkan dari Sekolah hingga Diviralkan Artis

Konflik Israel dan Palestina masih terus memanas hingga menjadi perhatian penjuru dunia.

Penulis: garudea prabawati
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Nasib 5 Warga Indonesia Penghina Palestina, Dikeluarkan dari Sekolah hingga Diviralkan Artis
Tangkap Layar Kompas TV
Siswi di Bengkulu dikeluarkan dari sekolah lantaran menghina Palestina. 

Melly pun mengatakan dalam captionnya:

"Apakah ada disini seorang ibu yg melahirkan anaknya untuk memaki dan berkata tidak pantas seperti ini?
Saya rasa gak akan ada orang tua manapun yang menginginkan anak anak nya tdk bermoral."

"Jadi untuk kalian yang ada di video ini, jika tidak punya empati pada Palestina, ataupun kesal terhadap Israel dengan cara seperti di video ini."

Baca juga: Paul Pogba dan Amad Diallo Bawa Bendera Palestina ke Lapangan, Ini Respons Ole Gunnar Solskjaer

"Paling tidak kalian jaga kehormatan orang tua kalian, terlebih ibu yang melahirkan kalian, dengan cara bermain aplikasi pakai moral dan beradab."

"Alih alih bangsa kita belum bisa melakukan apa apa mbo ya paling ngga jangan bikin malu bangsa sendiri dong."

"Di pikir mungkin lucu ya ? INI GAK LUCU SAMA SEKALI."

"Buat adik adik atau siapapun yang bikin konten seperti ini tolong di hapus, menghina Israel maupun menghina Palestina, sama saja, cara seperti ini sangat tidak baik."

"Masih banyak cara yang baik untuk sebuah ungkapan protes / kontra."

"Pemerintah Indonesia terkait urusan lalu lintas perkontenan permedsosan (sy gak paham menteri apa ini yg terkait) mohon segera mengambil langkah yang arif untuk hal seperti ini. Malu."

Bahkan Melly pun memberikan pesan untuk TikTok Official Indonesia, agar mereka lebih memperhatikan lagi soal trend-trend video yang berpotensi sensitifitas.

"Untuk @tiktokofficialindonesia, sy tau banget masukin audio lagu aja kesitu harus pakai surat yg ditanda tangan. Artinya kalian bisa memantau dan memfilter semua audio yang ada disitu. Sebaiknya lebih diperhatikan lagi spy hal seperti ini tdk terjadi."

BERITA REKOMENDASI

Berita soal konflik Israel-Palestina lainnya.

(Tribunnews.com/Garudea Prabawati) (Kompas TV) (TribunLombok/Sirtupillaili)

 
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas