KAPAN Puasa Tasu'a dan Asyura Dilaksanakan? Ini Bacaan Niat dan Keutamaan Menjalankannya
Simak inilah bacaan niat puasa Tasu'a dan Asyura di bulan Muharram, lengkap beserta keutamaan menjalankannya.
Penulis: Lanny Latifah
Editor: Pravitri Retno W
![KAPAN Puasa Tasu'a dan Asyura Dilaksanakan? Ini Bacaan Niat dan Keutamaan Menjalankannya](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/jadwal-puasa-tasua-dan-asyura-yang-dilaksanakan-tanggal-9-10-muharram-beserta-bacaan-niatnyajpg.jpg)
www.freepik.com
Jadwal Puasa Tasua dan Asyura yang dilaksanakan tanggal 9 dan 10 Muharram, ini bacaan niatnya.
5. Mewujudkan Impian Rasulullah
Ada sebuah obsesi Rasulullah yang belum terlaksana, lantaran ajal menjemput sebelum tercapai.
Obsesi tersebut adalah puasa Tasu'a, yakni puasa pada 9 Muharram.
Hal itu seperti yang diceritakan Ibnu Abbas ra, Rasulullah bersabda: "Kalau saya lanjut umur sampai tahun yang akan datang, niscaya saya akan berpuasa Tasu'a (tanggal 9 Muharram)." (HR.Muslim).
(Tribunnews.com/Latifah)
Berita lainnya terkait Bacaan Doa
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.