Jokowi Kukuhkan 68 Anggota Paskibraka 2021, Berikut Daftar Namanya Termasuk 8 Calon Komandan Upacara
Jokowi mengukuhkan 68 pelajar SMA menjadi anggota Pasukan Pengibar Bendara Pusaka (Paskibraka) di halaman Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (12/8/2021)
Editor: Adi Suhendi
Sekretariat Presiden
Presiden Joko Widodo (Jokowi) telah mengukuhkan Anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) 2021 dalam upacara pengukuhan di Halaman Istana Merdeka, Jakarta, Kamis (12/8/2021).
18. Alpiani Ulandari (Provinsi Bengkulu)
19. Ridho Hafidzar Armadhani (Provinsi Lampung)
20. Aurel Febrina (Provinsi Lampung)
21. Kiandra Muchlisya (DKI Jakarta)
22. Febitri Nur Tsabitah (DKI Jakarta)
Baca juga: Usai Dibuka, Paskibraka Nasional 2021 Mulai Fokus Latihan
23. Dika Ambiya Rahman (Provinsi Jawa Barat)
24. Qyara Maharani Putri (Provinsi Jawa Barat)
Berita Rekomendasi
25. Abdi Ramazie (Provinsi Banten)
26. Amara Latifa (Provinsi Banten)
27. Zaidaan Kamal Anwar (Provinsi Jawa Tengah)
28. Rahmatika Hendrianabila (Provinsi Jawa Tengah)
29. David Setyo Budi (Daerah Istimewa Yogyakarta)
30. Eserinda Budhis Gayatri (Daerah Istimewa Yogyakarta)
31. Hafiz Habibullah (Provinsi Jawa Timur)