Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Lowongan Kerja BUMN PT Geo Dipa Energi (Persero) Pendaftaran Dibuka hingga 22 November 2021

PT Geo Dipa Energi (Persero) sedang membuka lowongan kerja untuk minimal pendidikan S1. Pendaftaran dibuka pada 15-22 November 2021.

Penulis: Devi Rahma Syafira
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Lowongan Kerja BUMN PT Geo Dipa Energi (Persero) Pendaftaran Dibuka hingga 22 November 2021
https://www.geodipa.co.id/
Lowongan Kerja PT Geo Dipa Energi (Persero), Selengkapnya dalam Artikel ini 

TRIBUNNEWS.COM - PT Geo Dipa Energi (Persero) sedang membuka lowongan kerja untuk minimal pendidikan S1.

PT Geo Dipa Energi (Persero) merupakan Badan Usaha Milik Negara yang melaksanakan kegiatan eksplorasi panas bumi, serta melaksanakan kegiatan niaga yang meliputi kegiatan pembelian dan penjualan uap dan brine, termasuk niaga energi listrik yang dihasilkan Perseroan.

Periode lamaran kerja PT Geo Dipa Energi dibuka pada 15-22 November 2021.

Terdapat lima posisi yang dibutuhkan yaitu Civi Engineer, Environment Staff, Wakil Koordinator project Conrtol, Information technology Staff, dan Document Control Staff.

Informasi tersebut diumumkan melalui laman resmi geodipa.co.id.

Deklarasikan Geo Dipa Bersih oleh direksi PT Geo Dipa (Persero)
Deklarasikan Geo Dipa Bersih oleh direksi PT Geo Dipa (Persero) (TRIBUNNEWS/ADIATMA FAJAR)

Baca juga: Lowongan Kerja PT Nindya Karya (Persero) Dibuka hingga 19 November 2021, 7 Posisi Tersedia

Baca juga: Lowongan Kerja BUMN PT Geo Dipa Energi, Tersedia 5 Formasi, Ini Kualifikasinya

Adapun persyaratan, posisi, dan ketentuan yang dibutuhkan, sebagai berikut:

Persyaratan Umum:

BERITA REKOMENDASI

1. IPK Minimal 3.00

2. Bahasa Inggris aktif

3. Menguasai Microsoft Office

4. Jujur dan disiplin

5. Sehat jasmani & rohani


6. Memiliki inisiatif dan kreatif dalam bekerja

7. Mampu bekerja individu maupun dalam tim

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas