CARA Mudah Perbarui Data Sertifikat Vaksinasi COVID-19 Melalui WhatsApp, Chat ke 081110500567
Berikut ini cara download sertifikat dan perbarui data diri Vaksinasi Covid-19 melalui layanan chatbot WhatsApp Kemkes RI.
Penulis: Adya Ninggar P
Editor: Arif Fajar Nasucha
Selain itu, terdapat format email yang harus dikirimankan
Berikut format email yang harus dikirimkan:
- Nama lengkap
- NIK/KTP
- Tempat, tanggal lahir
- Nomor handphone
- Keluhan
Baca juga: Tingkat Penularan Covid-19 Rendah Jadi Motivasi Indonesia Menuju Bebas Pandemi
Baca juga: Tiga Provinsi Alami Kenaikan Kasus Covid-19 Pekan Ini, IGD RS Penuh Tanpa Antrian Pasien
Cara Scan QR Code Aplikasi PeduliLindungi
- Download aplikasi PeduliLindungi
- Jika belum memiliki akun, buat akun terlebih dahulu
- Jika sudah mempunyai akun, silahkan login
- Terima akses GPS pada aplikasi PenduliLindungi dan pastikan sudah aktif
- Pilih menu Scan QR Code pada laman depan aplikasi PeduliLindungi
- Lalu, scan QR Code yang sudah disediakan oleh mal, tempat makan, lokasi wisata, atau fasilitas umum lainnya.
- Jika hasil pemindaian warna hijau, maka Anda diperbolehkan measuki tempat tersebut.
Membuat Akun Peduli Lindungi
- Akses pedulilindungi.id
- Masukkan Nama Lengkap dan Nomor Ponsel
- Klik Buat Akun
- Cek SMS berisi kode verifikasi dari PEDULICOVID
- Masukkan kode verifikasi pada kolom yang tersedia
- Jika kode verifikasi benar, maka Anda sudah terdaftar di pedulilindungi.id
(Tribunnews.com/Nadya)
Berita terkait Sertifikat Vaksinasi Covid-19
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.