Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Daftar 17 Varian Es Krim Haagen-Dazs yang Ditarik oleh BPOM karena Mengandung Etilen Oksida

Daftar 17 Varian Es Krim Haagen-Dazs yang ditarik oleh BPOM karena mengandung Etilen Oksida, pestisida yang berfungsi sebagai fumigen.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Daftar 17 Varian Es Krim Haagen-Dazs yang Ditarik oleh BPOM karena Mengandung Etilen Oksida
Pinterest
Es krim Haagen-Dazs rasa vanila dan Blueberries & Cream - Daftar 17 Varian Es Krim Haagen-Dazs yang ditarik oleh BPOM karena mengandung Etilen Oksida, pestisida yang berfungsi sebagai fumigen. 

8. Es Krim Dengan Taburan Kacang Makadamia Renyah (Macadamia Nut Brittle Ice Cream): 69 gram (mengandung perisa vanila)

9. Es Krim Rasa Coklat Hitam Ganache & Kacang Almond (Dark Chocolate Ganache & Almond Ice Cream): 100 ml dan 473 ml (mengandung perisa vanila)

Baca juga: Bahaya Etilen Oksida, Penyebab BPOM Tarik Es Krim Haagen-Dazs Rasa Vanila

Bahaya Etilen Oksida, Penyebab BPOM Tarik Es Krim Haagen-Dazs Rasa Vanila
Es Krim Haagen-Dazs Rasa Vanila karena mengandung perasa vanila dan/atau etilen oksida (https://barbadostoday.bb/)

10. Es Krim Rasa Coklat Hitam Ganache dan Kacang Almond (Dark Chocolate Ganache and Almond Ice Cream): 9,46 liter (mengandung perisa vanila)

11. Es Krim Rasa Coklat Belgia (Ice Cream Belgian Chocolate): 100 ml dan 473 ml (mengandung perisa vanila)

12. Es Krim Rasa Cokelat Belgian (Belgian Chocolate Ice Cream): 9,46 liter (mengandung perisa vanila)

13. Es Krim Rasa Vanilla Karamel dengan Taburan Kacang Almond (Vanilla Caramel Almond Ice Cream): 80 ml (mengandung perisa vanila)

14. Es Krim Rasa Coklat dengan Taburan Almond Coklat (Chocolate Choc Almond Ice Cream): 80 ml (mengandung perisa vanila)

Berita Rekomendasi

15. Es Krim Rasa Bluberi (Blueberries & Cream Ice Cream): 100 ml dan 473 ml (mengandung perisa vanila)

16. Es Krim dengan Biskuit Karamel dan Krim: 100 ml dan 473 ml (mengandung perisa vanila)

17. Es Krim dengan Biskuit Karamel dan Krim: 9,46 liter (mengandung perisa vanila).

Es krim Haagen-Dazs yang tidak termasuk dalam dafter terlarang di atas masih diperbolehkan beredar karena tidak mengandung perisa vanila dan/atau Etilen Oksida.

Baca juga: Bahaya Ice Smoke bagi Kesehatan, Sereal Dragon Breath yang Dicampur Nitrogen Cair

Es Krim Haagen-Dazs
Es Krim Haagen-Dazs rasa Salted Caramel dan Belgian Chocolate yang dilarang beredar karena mengandung perasa vanila dan/atau etilen oksida.  (Pinterest)

Mengapa Es Krim Haagen-Dazs Rasa Vanila Ditarik BPOM?

BPOM menjelaskan alasan penarikan es krim Haagen-Dazs rasa vanila.

Kandungan Etilen Oksida dalam produk tersebut adalah pestisida yang berfungsi sebagai fumigen.

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas