Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kata Kuasa Hukum soal Nomor HP Brigadir J yang Keluar Grup Keluarga, Sempat Ditelepon Tapi Tak Aktif

Kuasa Hukum Keluarga Brigadir J, Martin Lukas Simanjuntak memberikan penjelasan soal nomor HP Brigadir J yang keluar grup WhatsApp keluarga.

Penulis: Faryyanida Putwiliani
Editor: Garudea Prabawati
zoom-in Kata Kuasa Hukum soal Nomor HP Brigadir J yang Keluar Grup Keluarga, Sempat Ditelepon Tapi Tak Aktif
Istimewa
Tangkapan layar yang memperlihatkan nomor WhatsApp dari Brigadir J sempat aktif pada Selasa (8/11/2022) pagi. Hal ini pun diketahui kuasa hukum, Kamaruddin Simanjutak dari kakak Brigadir J, Yuni Hutabarat. | Kini Kuasa Hukum Keluarga Brigadir J, Martin Lukas Simanjuntak memberikan penjelasan soal nomor HP Brigadir J yang keluar grup WhatsApp keluarga. 

"Atas perintah siapa?" tanya Hakim.

"Dari Kakorspri, Pak Kompol Chuck Putranto saat itu mengabari untuk membawa barang-barang Almarhum (Brigadir J) ke Biro Provost," jelas Romer.

Atas perintah itu, akhirnya Romer mengambil barang milik Brigadir Yosua termasuk dua buah handphone dengan dibantu oleh Bripka Ricky Rizal yang kini juga menjadi terdakwa dalam kasus tersebut.

Baca juga: Daden Ajudan Sambo Sebut Brigadir J Minta Dicarikan Wanita, Sempat Jodohkan Yosua dengan Temannya

"Saudara masuk ke situ, dengan siapa?" kata Hakim

"Saya denyan Bang Ricky yang mulia," ungkap Romer.

"Dengan Ricky, Apa barang-barangnya?" tanya Hakim.

"Ada baju, celana, sepatu, terus tas, ada koper juga. HP ada dalam tas, tas ADC," ucap Romer.

BERITA REKOMENDASI

(Tribunnews.com/Faryyanida Putwiliani/Abdi Ryanda Shakti)

Baca berita lainnya terkait Polisi Tembak Polisi.

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas