Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 50 Diumumkan, Cek prakerja.go.id dan Solusi Bila Tak Lolos
Hasil seleksi Kartu Prakerja Gelombang 50 telah diumumkan pada Jumat (31/3/2023) hari ini. Segera cek di prakerja.go.id dan beli pelatihan.
Penulis: Sri Juliati
Editor: Tiara Shelavie
![Hasil Seleksi Kartu Prakerja Gelombang 50 Diumumkan, Cek prakerja.go.id dan Solusi Bila Tak Lolos](https://asset-2.tstatic.net/tribunnews/foto/bank/images/hasil-seleksi-kartu-prakerja-gelombang-50.jpg)
Peserta juga tidak dapat menutup video jika belum selesai menonton atau mempercepat laju video.
![Daftar tiga video yang harus ditonton sampai selesai untuk dapat melihat nomor Kartu Prakerja.](https://static-asset-cdn.prakerja.go.id/landing-page/images/faq-new/7.0.3_video_induksi.png)
Ya, kamu wajib menonton keseluruhan 3 video sampai selesai untuk dapat melihat nomor Kartu Prakerja.
Diketahui, setiap peserta yang lolos akan mendapatkan bantuan pelatihan sebesar Rp 3,5 juta.
Bantuan untuk biaya pelatihan diberikan secara nontunai dan hanya satu kali.
Sebab program Kartu Prakerja hanya dapat diikuti sekali seumur hidup.
Jika masih ada saldo setelah mengikuti, maka sisa saldo itu tidak bisa diuangkan.
Peserta Kartu Prakerja Gelombang 50 dapat menggunakan saldo pelatihan Kartu Prakerja hanya di Platform Digital yang resmi bekerja sama.
Mereka adalah Tokopedia, Bukalapak, Pintar, Karier.mu, SiapKerja, dan Pijar Mahir.
Saat membeli pelatihan, pastikan saldo pelatihan telah tersedia, koneksi internet stabil, serta memasukkan nomor Kartu Prakerja dan OTP yang benar.
Peserta juga harus memastikan telah memenuhi kriteria untuk mengikuti pelatihan, seperti batas minimal usia dan batas minimal pendidikan.
Jika masih bermasalah, peserta bisa menghubungi customer service Mitra Platform Digital di bawah ini:
Bukalapak: 021-508 13333
Pijar Mahir: +62 821 1111 3630 (WhatsApp)
Pintar: www.pintar.co
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.