Daftar Tanggal Merah Bulan Juli 2023, Lengkap dengan Hari Besar Nasional dan Internasional
Berikut daftar tanggal merah bulan Juli 2023 lengkap dengan hari besar Nasional dan Internasional.
Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Arif Fajar Nasucha
TRIBUNNEWS.COM - Berikut daftar tanggal merah bulan Juli 2023 lengkap dengan hari besar Nasional dan Internasional.
Berdasarkan SKB 3 Menteri tentang Hari Libur Nasional dan Cuti Bersama Tahun 2023, hanya terdapat 1 tanggal merah pada bulan Juli 2023.
Tepatnya yaitu pada 19 Juli 2023 yang merupakan Tahun Baru Islam 1445 Hijriah.
Pada 19 Juli 2023 jatuh pada hari Rabu.
Selain itu, terdapat beberapa hari besar Nasional dan Internasional pada bulan Juli 2023.
Seperti, tanggal 1 Juli 2023 memperingati Hari Bhayangkara atau HUT ke-77 Bhayangkara.
Baca juga: Tanggal 1 Juli Hari Apa? HUT ke-77 Bhayangkara Polri, Berikut Tema, Logo, Visi Misi, dan Sejarahnya
Sisa Libur Nasional Tahun 2023
- 19 Juli: Tahun Baru Islam 1445 Hijriah
- 17 Agustus: Hari Kemerdekaan Republik Indonesia
- 28 September: Maulid Nabi Muhammad SAW
- 25 Desember: Hari Raya Natal
Cuti Bersama Tahun 2023
- 26 Desember: Hari Raya Natal
Hari Besar Nasional Juli 2023
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.