Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Hari Koperasi Nasional 2023: Sejarah, Tema, dan Logo ke-76 Harkopnas

Inilah sejarah, tema, dan logo Hari Koperasi Nasional 2023 yang diperingati setiap 12 Juli, yang tahun ini jatuh pada hari ini, Rabu (12/7/2023).

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Hari Koperasi Nasional 2023: Sejarah, Tema, dan Logo ke-76 Harkopnas
dekopin.coop
Logo Hari Koperasi Nasional 2023 - Inilah sejarah, tema, dan logo Hari Koperasi Nasional 2023 yang diperingati setiap 12 Juli, yang tahun ini jatuh pada hari ini, Rabu (12/7/2023). 

- Revitalisasi Koperasi Sebagai Solusi Mengatasi Pengangguran dan Kemiskinan.

Logo Hari Koperasi Nasional 2023

Bentuk logo Koperasi Nasional 2023, telah diluncurkan sejak 3 Juni 2023.

Logo Hari Koperasi Nasional 2023
Logo Hari Koperasi Nasional 2023 (dekopin.coop)

Baca juga: Guru di Pangandaran Tak Kembalikan Uang Tabungan Siswa, Koperasi Tugu Bangkrut dan Jual Gedungnya

Dalam logo Koperasi Nasional 2023 terdapat Monas dan replika burung Cendrawasi.

Hal itu membawa nuansa Jakarta dan Papua sekaligus peringatan Hari Koperasi Nasional 2023.

Mengingat puncak acara Hari Koperasi Indonesia (HKI) tingkat Nasional dirangkai di dua tempat, yaitu di Jayapura dan Jakarta.

Adapun makna logo hari Koperasi Nasional 2023, melambangkan pemerataan pertumbuhan dan pengembangan koperasi di Timur indonesia.

BERITA REKOMENDASI

Adapun rangkaian acara Puncak di Jakarta, 12 Juli 2023, dan Hari Koperasi Indonesia akan menggelar acara besar di Papua, 25-30 Juli 2023.

Acara yang diadakan berupa pagelaran Budaya Nusantara sebagai sImbol kesatuan Republik Indonesia.

(Tribunnews.com/Muhammad Alvian Fakka)

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas