Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Profil Mayjen Mochammad Hasan, Aster KSAD Kini Ditunjuk Jadi Pangdam I/Bukit Barisan Baru

Profil Mayjen Mochammad Hasan, perwira TNI yang diangkat menjadi Pangdam I/Bukit Barisan Baru, pernah jadi Pangdam Iskandar Muda.

Penulis: Suci Bangun Dwi Setyaningsih
Editor: Tiara Shelavie
zoom-in Profil Mayjen Mochammad Hasan, Aster KSAD Kini Ditunjuk Jadi Pangdam I/Bukit Barisan Baru
Kolase Tribunnews.com (HO-Situs TNI AD)
Mayjen Mochammad Hasan. Dalam artikel terdapat profil Mayjen Mochammad Hasan, perwira TNI yang diangkat menjadi Pangdam I/Bukit Barisan Baru, pernah jadi Pangdam Iskandar Muda. 

TRIBUNNEWS.COM - Inilah profil Mayjen Mochammad Hasan, perwira tinggi TNI yang diangkat menjadi Pangdam I/Bukit Barisan.

Diketahui, Panglima TNI Yudo Margono telah melakukan rotasi di beberapa posisi di lingkungan TNI.

Rotasi tersebut, tertuang dalam salinan Keputusan Panglima Tentara Nasional Indonesia Nomor Kep/779/VII/2023 tentang Pemberhentian Dari dan Pengangkatan Dalam Jabatan di Lingkungan Tentara Nasional Indonesia.

Dari seluruh TNI yang dirotasi, tujuh di antaranya adalah panglima kodam.

Laksamana Yudo Margono memutasi Asisten Teritorial Kepala Staf Angkatan Darat (Aster Kasad) Mayjen TNI Mochammad Hasan sebagai Pangdam I/BB.

Pangdam I Bukit Barisan yang sebelumnya dijabat oleh Mayjen Achmad Daniel Chardin, kini dijabat Mayjen TNI Mochamad Hassan.

Lantas, siapakah sosok Mochammad Hassan?

Baca juga: Profil Mayjen TNI Harfendi, Pangdam IX/Udayana yang Baru, Eks Koorsahli Panglima TNI, Hartanya Rp6 M

BERITA REKOMENDASI

Profil Mochammad Hassan

Mayor Jenderal atau Mayjen TNI Mochammad Hasan adalah seorang perwira tinggi (Pati) di TNI Angkatan Darat (AD).

Hasan lahir di Lampung, pada tanggal 4 Mei 1967.

Dalam struktur kepengurusan di TNI AD, Hasan tercatat sebagai Aster KSAD.

Hal tersebut, diketahui berdasarkan keterangan dalam situs TNI AD, tniad.mil.id.


Kini, ia diangkat menjadi Pangdam I/Bukit Barisan.

Pendidikan dan Karier Mochammad Hassan

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas