Cuaca Ekstrem Hari Ini, 27 Juli 2023, BMKG: 14 Wilayah Terjadi Hujan Lebat dan Angin Kencang
Inilah peringatan dini cuaca ekstrem BMKG hari ini, 27 Juli 2023, terdapat 14 wilayah yang berpotensi terjadi hujan lebat, kilat dan angin kencang.
Penulis: Oktaviani Wahyu Widayanti
Editor: Suci BangunDS
Grafis Tribunnews.com/Ananda Bayu S
Update Info Cuaca - Inilah peringatan dini cuaca ekstrem BMKG hari ini, 27 Juli 2023, terdapat 14 wilayah yang berpotensi terjadi hujan lebat, kilat dan angin kencang.
- Maluku
- Papua
Baca juga: Prakiraan Hujan di Indonesia Hari Ini, Kamis 27 Juli 2023, BMKG: Sulawesi Utara Potensi Hujan Sedang
Wilayah yang berpotensi terjadi hujan lebat yang dapat disertai kilat/petir dan angin kencang
- Banten
- Bali
- Nusa Tenggara Barat
- Sulawesi Utara
Berita Rekomendasi
- Sulawesi Barat
- Maluku Utara
- Papua Barat
Baca juga: Cuaca Besok - BMKG: Ada 7 Wilayah yang Berpotensi Hujan pada Kamis, 27 Juli 2023
Pemicu Cuaca Ekstrem
Siklon Tropis Doksuri terpantau berada di Perairan Utara dari Filipina Bagian Utara dengan kecepatan angin maksimum 100 knots dan tekanan udara minimum 925 hPa.
Pergerakan siklon tropis dalam 24 jam kedepan bergerak ke Barat.
Diperkirakan intensitas Siklon Tropis tersebut menurun dalam 24 jam kedepan.