Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Kode Kehormatan Pramuka Penggalang: Janji Trisatya dan Dasa Darma

Inilah kode kehormatan pramuka penggalang yang menjadi standar tingkah laku anggota di lingkungan masyarakat, Trisatya dan dasadarma.

Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Kode Kehormatan Pramuka Penggalang: Janji Trisatya dan Dasa Darma
Warta Kota/YULIANTO
Sejumlah anggota pramuka - Inilah kode kehormatan pramuka penggalang yang menjadi standar tingkah laku anggota di lingkungan masyarakat, Trisatya dan Dasa Darma. 

Adapun ketentuan moral atau yang disebut Dasadarma untuk anggota pramuka tingkatan penggalang selengkapnya berbunyi sebagai berikut:

Baca juga: Isi Dwisatya dan Dwidarma, Kode Kehormatan Pramuka Siaga

Dasa Darma

Pramuka itu:

1. Taqwa kepada Tuhan Yang Maha Esa

2. Cinta alam dan kasih sayang sesama manusia

3. Patriot yang sopan dan kesatria

4. Patuh dan suka bermusyawarah

Berita Rekomendasi

5. Rela menolong dan tabah

6. Rajin, terampil, dan gembira

7. Hemat, cermat, dan bersahaja

8. Disiplin, berani, dan setia

9. Bertanggungjawab dan dapat dipercaya

10. Suci dalam pikiran, perkataan dan perbuatan.

Kode kehormatan merupakan dasar pegangan utama yang harus dimiliki oleh seorang anggota pramuka agar dapat dikatakan sebagai anggota pramuka yang sejati.

Baca juga: Profil Bapak Pramuka Indonesia, Lengkap dengan Sejarah Terbentuknya Gerakan Pramuka di Indonesia

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas