Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

30 Kumpulan Ucapan Selamat HUT ke-78 RI, Cocok Dibagikan ke Media Sosial

Inilah kumpulan ucapan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 RI tahun 2023 yang cocok untuk dibagikan ke media sosial.

Penulis: Lanny Latifah
Editor: Suci BangunDS
zoom-in 30 Kumpulan Ucapan Selamat HUT ke-78 RI, Cocok Dibagikan ke Media Sosial
setneg.go.id
Logo dan Tema 17 Agustus 2023 "Terus Melaju untuk Indonesia Maju" - Simak inilah kumpulan ucapan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 RI tahun 2023 yang cocok untuk dibagikan ke media sosial. 

TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini kumpulan ucapan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-78 RI tahun 2023 yang cocok untuk dibagikan ke media sosial.

Diketahui, bangsa Indonesia akan memperingati HUT ke-78 RI tahun 2023 pada Kamis (17/8/2023).

Untuk ikut serta merayakannya, kita bisa saling mengucapkan selamat HUT ke-78 RI.

Selengkapnya, inilah kumpulan ucapan selamat HUT ke-78 RI yang dirangkum Tribunnews.com dari beberapa sumber:

Baca juga: 50 Twibbon HUT ke-78 RI, Lengkap dengan Cara Buat dan Bagikan di Media Sosial

1. Gantungkan cita-cita mu setinggi langit! Bermimpilah setinggi langit. Jika engkau jatuh, engkau akan jatuh di antara bintang-bintang. Selamat HUT ke-78 RI!

2. Kemerdekaan bukan tanda untuk berhenti berjuang, tapi tanda untuk berjuang dengan lebih keras lagi. Selamat HUT ke-78 RI!

3. Perjuangan bangsa indonesia bukan hanya dari masa lalu. Hari ini, hari esok, dan selamanya. Perjuangan kita belum berakhir. Mari kita perjuangkan bersama indonesia adil dan sejahtera. Dirgahayu Indonesia Ku.

BERITA TERKAIT

4. Hari kemerdekaan ini bukan hadiah dari Belanda, tapi ini adalah perjuangan dan darah para pahlawan. Selamat Hari Kemerdekaan.

5. Hari ini adalah hari di mana kita menghormati bangsa kita yang indah. Kita telah melakukan banyak hal untuk membangun budaya dan warisan kita sendiri, jadi mari kita rayakan hari ini. Semoga HUT ke-78 RI ini istimewa untuk Anda dan orang yang Anda cintai.

6. Selamat Hari Kemerdekaan ke-78 RI! Ini hari besar bagi negara kita.

7. Pada Hari Kemerdekaan ini, kita berkumpul, kita bersatu dan menjadikannya hari yang indah untuk berbicara dan melawan korupsi sambil mengibarkan bendera negara kita yang indah.

8. Merdeka adalah semua yang kita inginkan. Kita berjuang untuk itu dengan berani dan kita akhirnya memenangkannya dengan mengorbankan begitu banyak nyawa. Tetapi jika sesuatu mengancam kemerdekaan kita, kita akan memperjuangkannya sekali lagi! Selamat merayakan Hari Kemerdekaan!

9. Selamat Hari Kemerdekaan untuk kita semua! Kita memiliki hak untuk menjadi apa yang kita inginkan.

10. Semoga bendera negara kita berkibar semakin tinggi setiap tahun saat kita memperingati kemerdekaan RI. Selamat HUT ke-78 RI!

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di

Wiki Terkait

© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas