Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengenal Gita Bahana Nusantara, Kelompok Paduan Suara di Upacara HUT ke-78 RI

Simak profil singkat Gita Bahana Nusantara hingga partisipasinya dalam HUT ke-78 RI. Kelompok paduan suara di acara kenegaraan Nusantara.

Penulis: Enggar Kusuma Wardani
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Mengenal Gita Bahana Nusantara, Kelompok Paduan Suara di Upacara HUT ke-78 RI
YouTube Sekretariat Presiden
Gita Bahana Nusantara pada upacara HUT ke-78 RI di Istana Negara, Kamis (17/8/2023). - Mengenal Gita Bahana Nusantara hingga, kelompok paduan suara di acara kenegaraan Nusantara. Berkiprah sejak 2003 hingga partisipasinya dalam HUT ke-78 RI. 

Selain lagu tersebut, Gita Bahana Nusantara juga akan menyajikan medley lagu-lagu Nusantara beserta aransemen yang memasukkan unsur-unsur etnik Nusantara pada instrumennya, seperti suling, sape, kendang, tehyan, hingga talempong.

Tak hanya itu, Gita Bahana Nusantara juga akan berkolaborasi dengan Putri Ariani yang membawakan lagu Melati Suci pada upacara HUT ke-78 RI di Istana Negara.

Sementara yang akan bertindak sebagai konduktor Gita Bahana Nusantara pada upacara HUT ke-78 RI yakni Eunice Tong.

Ia merupakan konduktor perempuan lulusan Westminster Choir College, yang pernah tampil bersama New York Philharmonic dan Philadelphia Orchestra.

(Tribunnews.com/Enggar Kusuma)

Berita Rekomendasi
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas