Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Jadwal Resmi Seleksi PPPK Tahun 2023, Dibuka 17 September 2023

Pengumuman dan ketentuan pendaftaran seleksi PPPK tahun 2023 akan diumumkan di tanggal 16 September 2023. Ini jadwal resminya.

Penulis: Widya Lisfianti
Editor: Sri Juliati
zoom-in Jadwal Resmi Seleksi PPPK Tahun 2023, Dibuka 17 September 2023
IG @bkngoidofficial
Pengumuman dan ketentuan pendaftaran seleksi PPPK tahun 2023 akan diumumkan di tanggal 16 September 2023. Ini jadwal resminya. 

TRIBUNNEWS.COM - Pendaftaran seleksi Pegawai Pemerintah dengan Perjanjian Kerja (PPPK) 2023 resmi dibuka pada 17 September 2023.

Sementara itu, pengumuman seleksi oleh masing-masing Instansi Pemerintah akan dimulai pada 16 September 2023.

Artinya, pengumuman dan ketentuan pendaftaran akan diumumkan pada 16 September tersebut.




Dikutip dari Surat Badan Kepegawaian Negara Nomor 8229/B-KS.04.01/SD/K/2023 tentang Jadwal Pelaksanaan Seleksi CASN Tahun 2023, berikut jadwal seleksi PPPK tahun 2023:

1. Pengumuman Seleksi: 16 s.d. 30 September 2023

2. Pendaftaran Seleksi: 17 September s.d. 3 Oktober 2023

Jadwal Resmi Seleksi PPPK Tahun 2023 dari Pemerintah
Jadwal Resmi Seleksi PPPK Tahun 2023 dari Pemerintah

Baca juga: Besaran Gaji PNS dan PPPK Berdasarkan Golongan dan Lamanya Masa Kerja

3. Seleksi Administrasi: 17 September s.d. 9 Oktober 2023

BERITA TERKAIT

4. Pengumuman Hasil Seleksi Administrasi: 10 s.d. 13 Oktober 2023

5. Masa Sanggah: 14 s.d. 16 Oktober 2023

6. Jawab Sanggah: 14 s.d. 18 Oktober 2023

7. Pengumuman Pasca Sanggah: 17 s.d. 23 Oktober 2023

8. Penarikan data final: 24 s.d. 26 Oktober 2023

9. Penjadwalan Seleksi Kompetensi: 27 s.d. 30 Oktober 2023

10. Pengumuman Daftar Peserta, Waktu, dan Tempat Seleksi Kompetensi: 31 Oktober s.d. 3 November 2023

Halaman
12
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas