Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Syarat dan Cara Daftar CPNS 2023, Pendaftaran Diundur Jadi 20 September 2023

Berikut syarat dan cara daftar CPNS 2023 yang akan dibuka mulai 20 September 2023.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Syarat dan Cara Daftar CPNS 2023, Pendaftaran Diundur Jadi 20 September 2023
daftar-sscasn.bkn.go.id
Tampilan laman daftar-sscasn.bkn.go.id untuk mendaftar CPNS 2023. Berikut syarat dan cara daftar CPNS 2023 yang akan dibuka mulai 20 September 2023. 

- Kemudian pilih 'Daftar Akun'

- Masukkan Nomor Induk Kependudukan (sesuai KTP), Nomor Kartu Keluarga, Nama Lengkap, Tempat Tanggal Lahir, Nomor HP yang aktif, dan Email Aktif.

- Lalu klik tombol 'Lanjutkan'

- Pastikan semua data yang diisi telah benar

- Jika sudah, klik 'Proses Pendaftaran Akun'.

Cara Daftar CPNS 2023

- Akses laman sscasn.bkn.go.id

BERITA TERKAIT

- Login akun terlebih dahulu

- Lengkapi data diri

- Unggah swafoto

- Kemudian klik tombol 'Selanjutnya'

- Jika sudah, pilih jenis seleksi CPNS yang diinginkan

- Kemudian pilih formasi lulusan atau tingkat pendidikan yang dibuka

- Lalu unggah semua dokumen persyaratan sesuai yang ditentukan

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas