Cara Cetak Kartu Peserta PPG Prajabatan 2023 Gelombang 3 untuk Mengikuti Tes Substantif
Berikut cara cetak kartu peserta PPG Prajabatan 2023 Gelombang 3 untuk mengikuti tes substantif. dapat dilakukan pada hari ini, Jumat (17/11/2023).
Penulis: Muhammad Alvian Fakka
Editor: Endra Kurniawan
Peserta dapat mengikuti tes secara luring/offline pada Tempat Uji Kompetensi (TUK) yang ditunjuk.
Teknis pelaksanaan tes menggunakan aplikasi Computer Assisted Test Asesmen Nasional Berbasis Komputer (CAT ANBK).
3. Tes Wawancara
Tahap terakhir dalam seleksi PPG Prajabatan 2023 Gelombang 3 adalah tes wawancara.
Tujuan tes ini adalah untuk menggali kompetensi profesional dan personal calon mahasiswa.
Pelaksanaan tes wawancara akan dilaksanakan secara daring atau online melalui media atau platform virtual meeting.
Baca juga: Alur Seleksi PPG Prajabatan 2023 Gelombang 3, Pendaftaran Dibuka hingga 12 November
Jadwal Seleksi PPG Prajabatan 2023 Gelombang 3
1. Pendaftaran seleksi calon mahasiswa: 25 Oktober-12 November 2023
2. Pengumuman Kelulusan Seleksi Administrasi: 14 November 2023
3. Cetak kartu peserta: 17 November 2023
4. Pelaksanaan Tes Substantif: 22-24 November 2023
5. Pengumuman Kelulusan Tes Substantif: 5 Desember 2023
6. Pengumuman jadwal wawancara: 8 Desember 2023
7. Pelaksanaan Tes Wawancara: 11-22 Desember 2023