Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

4 Pangdam di Pulau Jawa, Semuanya Jebolan Kopassus, No 3 Mantan Komandan Perisai Hidup Jokowi

Berikut ini adalah sosok Panglima Kodam atau Pangdam yang ada di Pulau Jawa.

Penulis: Malvyandie Haryadi
zoom-in 4 Pangdam di Pulau Jawa, Semuanya Jebolan Kopassus, No 3 Mantan Komandan Perisai Hidup Jokowi
Kolase Tribunnews
Profil dan rekam jejak empat Pangdam di Pulau Jawa. Semua jebolan Kopassus. 

Setelah itu, ia dipercaya menjadi Danrem di Kota Jokowi, Solo, pada tahun 2019-2020.

Ia sempat menjadi Direktur H Bais TNI dan Komandan Paspampres sebelum akhirnya dipromosikan menjadi Pangdam vV Brawijaya.

Riwayat Jabatan

  • Danunit 3/1/1/21/2 Kopassus
  • Wadanyon 33 Grup 3 Kopassus
  • Dansepara Pusdikpassus
  • Dandenma Kopassus (2011—2012)
  • Waaslog Danjen Kopassus (2012—2014)
  • Asintel Danjen Kopassus (2014—2015)
  • Dan Grup 2/Kopassus (2015—2016)
  • Danrindam VII/Wirabuana (2016—2017)
  • Danrindam XIV/Hasanuddin (2017—2019)
  • Danrem 074/Warastratama (2019—2020)
  • Aspotwil Kaskogabwilhan I (2019—2021)
  • Direktur H Bais TNI (2021—2023)
  • Danpaspampres (2023)
  • Pangdam V/Brawijaya (2023—sekarang)

4. Pangdam Diponegoro Mayjen Deddy Suryadi

Mayjen TNI Deddy Suryadi ditunjuk sebagai Panglima Kodam IV/Diponegoro atau Pangdam Diponegoro Februari lalu.

Ia menggantikan Mayjen TNI Tandyo, yang sekarang menjabat sebagai Wakil Kepala Staf Angkatan Darat (Wakasad).

Lahir 14 September 1973, Deddy adalah seorang perwira tinggi TNI-AD korps infanteri yang banyak berdinas di Kopassus.

BERITA TERKAIT

Ia pernah menjabat sebagai Komandan Korem 074/Warastratama, Danjen Kopassus, sebelum akhirnya ditunjuk sebagai Panglima Komando Daerah Militer IV/Diponegoro.

Riwayat jabatan

  • Danyon 22 Grup 2/Sandi Yudha
  • Dandenma Kopassus
  • Dandim 0623/Cilegon (2014—2016)
  • Dan Grup 2/Sandi Yudha (2016—2017)
  • Ajudan Presiden RI (2017—2019)
  • Pamen Denma Mabesad (2019—2020)
  • Kasrem 061/Surya Kencana (2020—2021)
  • Danrem 074/Warastratama (2021)
  • Wadanjen kopassus (2021—2022)
  • Kasdam IV/Diponegoro (2022—2023)
  • Danjen Kopassus (2023—2024)
  • Pangdam IV/Diponegoro (2024—sekarang)
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas