Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Pertimbangan Partai Koalisi Sepakati Sherly Tjoanda Gantikan Benny Laos di Pilkada Malut

Delapan partai pengusung calon gubernur Benny Laos telah membahas pengganti Benny di Pilkada Maluku Utara 2024. 

Penulis: Milani Resti Dilanggi
Editor: Suci BangunDS
zoom-in Pertimbangan Partai Koalisi Sepakati Sherly Tjoanda Gantikan Benny Laos di Pilkada Malut
Instagram.com/s_tjo
Sherly Tjoanda setia mendampingi suaminya Benny Laos dalam berbagai kesempatan - Partai koalisi sepakat memilih istri mendiang Benny, Sherly Tjoanda, untuk menggantikan posisi Benny sebagai cagub Malut 2024. 

"Tuhan jaga dia @benny.laos ….

Ketika saya pun sdh lelah … dan memilih istirahat di kapal .. si hubby memilih untuk tetap turun.. untuk bakudapa, lihat langsung, & mendengar apa kebutuhan teman teman di pulau …

Kata hubby .. “saya harus turun, mereka sudah tunggu - saya harus liat langsung kondisi mereka di pulau"

Pulau Obi, Halmahera Selatan

Untuk teman teman yang berjuang BERSAMA kami selama perjalanan ini .. Dangke banyak ..," tulis Sherly di akun instagram pribadinya dikutip Minggu (13/10/2024). 

Sherly memang kerap membagikan momen saat dirinya menemani Benny Laos turun ke masyarakat. 

Momen berdua kerap ia pamerkan di sela-sela kesibukan mereka.

Berita Rekomendasi

Sherly Tjoanda Resmi Gantikan Benny Laos Jadi Cagub Maluku Utara: Beliau Sangat Tegar

Artikel ini telah tayang di TribunTernate.com dengan judul Sherly Tjoanda Resmi Gantikan Benny Laos Jadi Cagub Maluku Utara: Beliau Sangat Tegar

(Tribunnews.com/Milani Resti) (TribunTernate/Ifa Nabila) (Kompas.com) 

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas