Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Sugiarti Harus Terima Pil Pahit: Selamat dari Kecelakaan Maut GT Ciawi, tapi Suami Tewas

Nasib pilu harus dialami Sugiarti karena dirinya selamat dari kecelakaan maut di GT Ciawi dengan anaknya. Namun, sang suami harus meninggal dunia.

Penulis: Yohanes Liestyo Poerwoto
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Sugiarti Harus Terima Pil Pahit: Selamat dari Kecelakaan Maut GT Ciawi, tapi Suami Tewas
Kolase: TribunnewsBogor.com/Muamarrudin Irfani/Istimewa
KORBAN KECELAKAAN MAUT - (Kiri) Sugiarti, korban selamat dalam kecelakaan maut di Gerbang Tol Ciawi 2, Kelurahan Katulampa, Kecamatan Bogor Timur, Kota Bogor mendapat perawatan di RSUD Ciawi, Kabupaten Bogor, Rabu (5/2/2025) dan (Kanan) Tangkap layar video kecelakaan yang menewaskan 8 orang. Nasib pilu harus dialami Sugiarti karena dirinya selamat dari kecelakaan maut di GT Ciawi dengan anaknya. Namun, sang suami harus meninggal dunia. 

Mengalami luka lecet di kening sebelah kiri dan bibir atas serta memar di dada dibawa ke RSUD Ciawi.

10. Sugiarti (48), alamat Kampung Sukasirna, RT 06/07, Kelurahan Selabatu, Kecamatan Cikole, Kabupaten Sukabumi. 

Mengalami luka sobek di kepala bagian atas serta lecet di kedua tangan dan kaki dibawa ke RSUD Ciawi.

11. Ryujia Adriana (3), alamat Kampung Sukasirna RT 06/07, Kelurahan Selabatu, Kecamatan Cikole, Kabupaten Sukabumi. 

Mengalami luka sobek di kepala dibawa ke RSUD Ciawi.

Di sisi lain, korban meninggal dunia baru dua orang yang berhasil teridentifikasi yaitu atas nama Budiman (45), alamat Kampung Cipetir RT 13/03, Kecamatan Cidadap, Kecamatan Sukabumi.

Kemudian Yana Mulyana (49), alamat Kampung Sukasirna RT 06/07, Kelurahan Selabatu, Kecamatan Cikole, Kabupaten Sukabumi. 

Berita Rekomendasi

Para korban meninggal dunia hingga saat ini belum dijemput oleh pihak keluarga dan masih berada di kamar jenazah RSUD Ciawi.

Sebagian artikel telah tayang di Tribun Bogor dengan judul "Detik-detik Kecelakaan Maut di Gerbang Tol Ciawi Bogor, Satu Keluarga Jadi Korban, Suami Meninggal"

(Tribunnews.com/Yohanes Liestyo Poerwoto)(Tribun Bogor/Vivi Febrianti/Khairunnisa)(Kompas.com/Puspasari Setyaningrum)

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2025 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas