7 Motor Merk Ternama yang Dicontek Habis Oleh Pabrikan China
Nyatanya, bukan hanya mobil yang yang dijiplak China, tetapi juga sepeda motor.
Editor: Choirul Arifin
3. C8 Tomahawk vs KTM Duke
Zhejiang JiaJue Motorcycle, perusahaan sepeda motor berbasis di China ini, melakukan tiruan desain terhadap KTM Duke, dengan nama C8 Tomahawk.
Menurut sebuah laporan, C8 Tomahawk tersedia dalam tiga varian, 150 cc, 250 cc dan 300 cc.
4. Kengo R350 vs Kawasaki Ninja 300
Sepeda motor Kengo R350 ini, bermesin 320,7 cc DOHC dua silinder, di mana bisa memuntahkan 23,5 tk .
Produk peniru Kawasaki Ninja 300 ini, harganya hampir tiga perempat lebih murah.
Selain pasar China, Kengo juga terlihat beredar di wilayah Vietnam dan Thailand.
5. ZJMM R12 vs Honda CBR 250R
Zhejiang JiaJue Motor Manufacturing membuat produk sepeda motor dengan nama R12.
Seperti pada gambar, R12 memiliki rupa yang mirip dengan Honda CBR250R. Sepeda motor tiruan dari China ini, menawarkan mesin 125 cc dan 250 cc.
6. Wonjan WJ300 Space Ranger vs Ducati Panigale