Civic R Sedan Sporti Terbaru Honda Begini Penampakannya
Honda mengenalkan kepada publik sedan sporty terbaru mereka, yaitu Civic R dalam ajang pameran otomotif tahunan Gaikindo Indonesia International Auto
Penulis: Lendy Ramadhan
TRIBUNNEWS.COM, TANGERANG - Honda mengenalkan kepada publik sedan sporti terbaru mereka, yaitu Civic R dalam ajang pameran otomotif tahunan Gaikindo Indonesia International Auto Show (GIIAS) 2017 yang digelar di gedung ICE, BSD City, Tangerang, Banten, Senin (14/8/2017).
Baca: Hanura Setuju Pembangunan Apartemen Bagi Anggota DPR
Tampil dengan bodi meruncing ke depan menjadikan mobil ini memiliki aerodinamik yang baik.
Yang membedakan dari generasi Civic sebelumnya, yaitu Civic Hatchback, adalah ukuran bodi, di mana Civic R memiliki bodi yang lebih kecil.
Baca: Djarot: Masyarakat Moscow Lebih Berbudaya dan Beradab
Spoiler belakang pada bodi Civic R, menambah kesan mobil tersebut yang cenderung untuk kontes adu cepat (balapan).
Untuk spesifikasi mesin, Civic menggunakan mesin 2.0-liter V-Tec Turbo.(*)
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.