Pengendara Wanita Wajib Perhatikan 5 Hal Ini Agar Aman dan Nyaman Saat Berkendara
Pastinya banyak yag menganggap pengendara waita merupakan raja jalanan atau bahkan banyak yang menyebut "power of emak-emak".
Editor: Gagah Radhitya Widiaseno
TRIBUNNEWS.COM - Pastinya banyak yag menganggap pengendara waita merupakan raja jalanan atau bahkan banyak yang menyebut "power of emak-emak".
Hal ini lantaran mereka sering menggunakan teknik berkendara yang sangat membahayakan orang lain.
Padahal hal tersebut tidak berlaku untuk semua pengendara wanita baik motor atau mobil.
Karena masih banyak pengemudi wanita yang cakap di jalan.
Nah, beberapa hal penting ini sebaiknya diperhatikan oleh ladies agar perjalanan berkendara menjadi menyenangkan.
Menurut Marcell Kurniawan, Training Director The Real Driving Center, persiapan sebelum perjalanan jauh meliputi kesiapan fisik, perlengkapan kendaraan, dan bekal selama perjalanan.
Ini dia 5 tips berkendara dengan aman dan nyaman yang bisa diperhatikan oleh seluruh pengemudi wanita, supaya perjalanan selamat dan terhindar dari kecelakaan. HALAMAN SELENGKAPNYA >>>