Risiko yang Bakal Pengendara Motor Temui Jika Diperbolehkan Lewat Tol
Ada sejumlah resiko yang akan ditemui oleh pengendara motor ketika akan melewati jalan tol, seperti angin yang kencang dari jalan biasanya.
Editor: Ilham F Maulana
Warta Kota/Adhy Kelana
MASUK JALAN TOL- Pemotor melintas di jalan tol Depok-Antasari (Desari) di kawasan Jalan Pangkalan Jati, Jakarta Selatan.
TRIBUNNEWS.COM- Pembahasan regulasi mengenai pengendara motor untuk boleh masuk tol terus dilakukan.
Basuki Hadimuljono, Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) menyatakan jika hal tersebut memungkinkan setelah sebelumnya sudah ada beberapa jalan tol di Indonesia yang memperbolehkan masuknya motor.
Head of Safety Riding Wahana, Agus Sani juga mengungkapkan komentarnya atas kabar baru ini.
"Pada dasarnya berkendara melalui jalur tol untuk sepeda motor aman-aman saja, namun ada beberapa hal yg harus diperhatikan ketika melaju di jalan tersebut," ujar Agus.
Ia mengatakan, angin di jalan tol bisa berbahaya jika pengendara motor tidak berhati-hati.
Berita Rekomendasi
Kirim Komentar
Isi komentar sepenuhnya adalah tanggung jawab pengguna dan diatur dalam UU ITE.