Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun Otomotif

Selamat Tinggal Honda Blade, Ini Alasan Kenapa Harus Disuntik Mati

Honda Blade akhirnya secara resmi disuntik mati oleh PT Astra Honda Motor. Ini dia alasan kenapa Honda Blade harus disuntik mati

Editor: Gagah Radhitya Widiaseno
zoom-in Selamat Tinggal Honda Blade, Ini Alasan Kenapa Harus Disuntik Mati
AHM
New Honda Blade 125 FI R 

TRIBUNNEWS.COM - Honda Blade menjadi polemik saat hilang dari website resmi Honda.

Timbul pertanyaan apakah PT Astra Honda Motor (AHM) akan memberikan wajah baru atau bakal disuntik mati Honda Blade.

Pertanyaan tersebut akhirnya terjawab sudah, pasalnya AHM mengonfirmasi bahwa mereka telah menghentikan produksi Blade di dalam negeri.

Secara tidak langsung Honda Blade resmi mengakhiri kiprahnya setelah 10 tahun mengaspal di Tanah Air.

Hayooo, siap-siap buat #TumplekblekXX, pantau terus instagram @otomotifweekly buat info selanjutnya bro!

"Jadi ya sejauh ini kami tidak melanjutkan lagi untuk yang Honda Blade," ujar Thomas Wijaya, selaku Direktur Pemasaran AHM, Kamis (31/1/2019).

Lalu kenapa sih alasan Honda Blade harus disuntuk mati?

HALAMAN SELENGKAPNYA >>>>>>

Berita Rekomendasi
Sumber: Gridoto
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas