KUNCI JAWABAN Belajar dari Rumah SD Kelas 1-3, Khan Academy: Pengurangan, Selasa 2 Juni 2020 di TVRI
Berikut ini jawaban Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3, Selasa 2 Juni 2020 yang akan membahas tentang pengurangan.
Editor: Ekarista Rahmawati Putri
TRIBUNNEWS.COM - Berikut ini jawaban Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3, Selasa 2 Juni 2020 yang akan membahas tentang pengurangan.
Tayangan edukasi tentang Khan Academy: Pengurangan merupakan satu dari serangkaian Program Belajar dari Rumah di TVRI yang ditujukan untuk siswa SD 1-3.
Jangan lupa saksikan tayangan edukasi Belajar dari Rumah di TVRI, Selasa 2 Juni 2020 pukul 08.30-09.00 WIB.
Dari tayangan kali ini, siswa diharapkan bisa menyelesaikan masalah berkaitan dengan nilai tempat dan penjumlahan serta pengurangan bilangan cacah hingga 1.000.
Berikut ini TribunnewsWiki.com sajikan kumpulan soal dan kunci jawaban materi Belajar dari Rumah TVRI untuk SD Kelas 1-3, Khan Academy: Pengurangan.
Baca: Kunci Jawaban Belajar dari Rumah di TVRI untuk SMP, Selasa 2 Juni 2020: Layang-Layang dan Trapesium
1. Selesaikan soal pengurangan berikut ini dengan menggunakan nilai tempat!
67 = … puluhan + … satuan
24 - 2 puluhan - 4 satuan
43 = 4 puluhan + 3 satuan
2. Selesaikan pengurangan berikut!
232 - … ratusan - ... puluhan - … satuan
.... = … ratusan + … puluhan + … satuan