Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Soal dan Jawaban Tugas TVRI Kelas 1-3 SD Rabu 5 Agustus 2020 Materi Mari Menabung

Soal dan kunci jawaban tugas TVRI Rabu 5 Agustus 2020 kelas 1-3 SD materi Mari Menabung dengan pertanyaan Bagaimana caranya kita bisa menabung?

Penulis: Arif Fajar Nasucha
Editor: Whiesa Daniswara
zoom-in Soal dan Jawaban Tugas TVRI Kelas 1-3 SD Rabu 5 Agustus 2020 Materi Mari Menabung
Kolase Tribunnews
Sahabat Pelangi 

TRIBUNNEWS.COM - Simak soal dan jawaban tugas TVRI kelas 1-3 SD Rabu, 5 Agustus 2020 materi Sahabat Pelangi: Mari Menabung.

Materi Sahabat Pelangi: Mari Menabung tayang pada pukul 08.30 WIB hingga 09.00 WIB.

Satu dari beberapa soal yakni Bagaimana caranya kita bisa menabung?

Secara keseluruhan, terdapat tiga soal lengkap beserta jawabannya yang bisa Anda simak.

Baca: Soal dan Jawaban TVRI Rabu 5 Agustus 2020 Tugas Kelas 1-3 SD Materi Mari Menabung

Soal dan jawaban Tugas TVRI SD Kelas 1-3, Rabu 5 Agustus 2020

1. Bagaimana caranya kita bisa menabung?

Jawaban

Berita Rekomendasi

Caranya dengan menyisihkan sebagian uang saku.

Selain itu dengan cara menghindari membeli barang-barang yang tidak terlalu dibutuhkan.

Uangnya bisa untuk ditabung.

2. Kalau kamu punya tabungan, akan kamu pergunakan untuk apa tabungan tersebut?

Jawaban

Untuk membeli peralatan sekolah misal tas, buku, pensil, sepatu.

Tabungan juga bisa digunakan untuk berjaga-jaga kalau suatu saat kita membutuhkan biaya lebih yang tak terduga.

Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
Berita Populer
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas