Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Materi Sekolah: Pengertian Ideologi Pancasila Materi Kelas 12 Tema 12 Kurikulum 2013

Pengertian Ideologi Pancasila dalam buku materi pelajaran kelas 12 tema 12 kurikulum 2013.

Penulis: Yunita Rahmayanti
Editor: Pravitri Retno W
zoom-in Materi Sekolah: Pengertian Ideologi Pancasila Materi Kelas 12 Tema 12 Kurikulum 2013
TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN
Siswa usai mengikuti uji coba pembelajaran tatap muka terbatas di SMA Negeri 1 Tangerang, Banten, Senin (6/9/2021). Uji coba pembelajaran tatap muka terbatas bagi siswa sekolah menengah atas tersebut dilakukan dengan adaptasi kebiasaan baru protokol kesehatan COVID-19 serta membatasi kapasitas jumlah siswa 50 persen dengan jadwal masuk sekolah secara bergantian. TRIBUNNEWS/IRWAN RISMAWAN 

4. Pelaksanaan Nilai Praksis Kerakyatan yang Dipimpin oleh Hikmat Kebijaksanaan dalam Permusyawaratan/ Perwakilan

- Mengutamakan musyawarah dengan mempertimbangkan kehendak peserta musyawarah dalam mengambil keputusan untuk kepentingan bersama;

- Ikut serta dalam memberikan suara dalam pemilihan umum sebagai pelaksanaan hak dalam bidang politik;

- Tidak memaksakan kehendak ketika sedang melaksanakan musyawarah, serta menyampaikan pendapat setelah dipersilahkan oleh pimpinan musyawarah.

5. Pelaksanaan Nilai Praksis Sila Keadilan Sosial bagi Seluruh Rakyat Indonesia

- Tidak mencorat-coret dan merusak fasilitas umum serta tidak menggunakan fasilitas umum untuk kepentingan pribadi;

- Tidak membeda-bedaka ataupun pilih kasih dalam berteman dan pergaulan di masyarakat;

Berita Rekomendasi

- Memberikan bantuan kepada orang lain yang membutuhkan.

(Tribunnews.com/Yunita Rahmayanti)

Berita lainnya seputar materi sekolah

Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas