Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Iman kepada Kitab Allah SWT: Pengertian, Macam-macam, Fungsi, dan Hikmah

Seseorang yang beriman kepada rasul dan malaikat Allah, juga harus beriman kepada kitab-kitab Allah.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Iman kepada Kitab Allah SWT: Pengertian, Macam-macam, Fungsi, dan Hikmah
Depositphotos
Berikut pengertian, macam-macam, fungsi dan hikmah iman kepada kitab-kitab Allah SWT 

TRIBUNNEWS.COM - Simak pengertian, macam-macam, fungsi dan hikmah iman kepada kitab Allah SWT dalam artikel ini.

Sebagai seorang muslim, dituntut memiliki keimanan pada ajaran yang dibawa atau disampaikan para rasul Allah.

Seseorang yang beriman kepada rasul dan malaikat Allah, juga harus beriman kepada kitab-kitab Allah.

Beriman kepada kitab-kitab Allah dapat memberikan petunjuk kepada manusia.

Baca juga: Mengenal Iman kepada Kitab Allah, Dalil Iman kepada Kitab, dan Tanda Seseorang Beriman kepada Kitab

Baca juga: Apa Saja Kitab-kitab Allah SWT? Ini Penjelasan, Cara Meyakini dan Hikmahnya

Dikutip dari buku Pendidikan Agama Islam untuk SMP Kelas VIII yang disusun oleh Arkanuddin dan Septi Muslimah, berikut Pengertian iman kepada kitab-kitab Allah SWT:

Pengertian Iman kepada Kitab-kitab Allah

Iman merupakan percaya dan yakin dengan sepenuh hati.

BERITA REKOMENDASI

Iman kepada kitab Allah memiliki dua hal.

Pertama, keyakinan dan penerimaan akan adanya kitab Allah SWT.

Kedua, timbullah kesediaan dalam jiwa untuk melaksanakan ajaran, perintah dan larangan yang terdapat dalam kitab tersebut.

Iman kepada kitab-kitab Allah merupakan rukun iman yang ketiga.

Macam-macam Kitab Allah SWT yang Disampaikan kepada Nabi dan Rasul-nya


Berikut kitab-kitab Allah SWT yang disampaikan kepada Nabi dan Rasul-nya:

1. Kitab Taurat yang disampaikan kepada Nabi Musa as.

Halaman
1234
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas