Nikmati berita interaktif dan LIVE report 24 jam hanya di TribunX
Tribun

Mengenal Sikap Positif terhadap Pancasila dalam Kehidupan Bermasyarakat

Bentuk perilaku positif terhadap Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat dapat dilakukan dengan berperan serta dalam upaya mempertahankan Pancasila.

Penulis: Farrah Putri Affifah
Editor: Wahyu Gilang Putranto
zoom-in Mengenal Sikap Positif terhadap Pancasila dalam Kehidupan Bermasyarakat
https://bpip.go.id/bpip/berita/1035/256/makna-pancasila-sebagai-pandangan-hidup-ketahui-isi-dari-kelima-butirnya.html
Pancasila sebagai sumber hukum. Berikut penjelasan mengenai sikap positif terhadap Pancasila dalam kehidupan bermasyarakat 

- Menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan keluarga

- Saling mencintai sesama anggota keluarga

- Percaya dan taqwa terhadap Tuhan Yang Maha Esa

2. Kehidupan di Lingkungan Sekolah

Perwujudan peran serta warga negara dalam mempertahankan Pancasila dalam lingkungan sekolah antara lain:

- Berusaha mempelajari Pancasila dengan cara membaca buku, diskusi atau menanyakan kepada guru

- Menghormati agama/kepercayaan teman/orang lain

Berita Rekomendasi

- Bersikap adil terhadap teman

- Tidak memaksakan kehendak kepada teman

- Menaati tata tertib sekolah

- Belajar dengan baik untuk meraih prestasi

- Menjaga persatuan dan kesatuan di antara sesama warga sekolah

- Menghormati semua warga sekolah

- Menjaga keamanan dan ketertiban sekolah

Halaman
123
Sumber: TribunSolo.com
Dapatkan Berita Pilihan
di WhatsApp Anda
Baca WhatsApp Tribunnews
Tribunnews
Ikuti kami di
© 2024 TRIBUNnews.com,a subsidiary of KG Media. All Right Reserved
Atas